Seleksi Terbuka Calon Pimpinan Tinggi Madya Dan Pimpinan Tinggi Pratama Di Lingkungan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Tahun 2016

Formasi A. Jabatan yang akan diisi melalui seleksi terbuka sebagai berikut: Jabatan Pimpinan Tinggi Madya : No Jabatan Eselon 1 Staf Ahli Menteri PANRB Bidang Politik dan Hukum I.b 2 Staf Ahli Menteri PANRB Bidang Pemerintahan dan Otonomi Daerah I.b 3 Staf Ahli Menteri PANRB Bidang Budaya Kerja I.b Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama : No Jabatan Eselon 1 Asisten Deputi Pengelolaan Pengaduan Aparatur dan Masyarakat pada Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan II.a 2 Asisten Deputi Perumusan Kebijakan dan Koordinasi Pelaksanaan Administrasi Pemerintahan dan Penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik pada Deputi Bidang Kelembagaan dan Tata Laksana II.a 3 Asisten Deputi Asesmen dan Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan Kelembagaa...