PEMERINTAH KABUPATEN PANGKAJENE DAN KEPULAUAN
TAMAN KANAK-KANAK IDHATA KANAUNGAN
WILAYAH I KECAMATAN LABAKKANG
Alamat : Desa Kanaungan Kec. Labakkang Kab. Pangkep
Telp. (0410) 2313012
Provinsi Sulawesi Selatan 90653
KEPUTUSAN
KEPALA TAMAN KANAK-KANAK IDHATA KANAUNGAN
KECAMATAN LABAKKANG KABUPATEN PANGKEP
NOMOR : 422/011/TK IDHATA/I/2014
PENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP STATUS HONOR
TK IDHATA KANAUNGAN
KEPALA TAMAN KANAK-KANAK IDHATA KANAUNGAN
Membaca : a. Bahwa
sesuai dengan tujuan Pendidikan Nasional, yaitu mencerdaskan kehidupan bangsa.
b. Bahwa dalam upaya peningkatan mutu pendidikan
khususnya bagi anak-anak usia sekolah dasar.
c. Bahwa untuk maksud poin a dan b diatas, perlu
untuk mengangkat guru honorer yang berkelayakan.
Mengingat : 1. Undang-Undang
Nomor 22 Tahun 1999 tentang Otonomi Daerah.
2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang
Sistim Pendidikan Nasional.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 1990
tentang Pendidikan Dasar.
Memperhatikan : Pokok-Pokok program kerja Kepala TK Idhata
Kanaungan
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
PERTAMA : Terhitung sejak tanggal 07 Januari 2014
mengangkat saudari :
Nama : SYAMSINAR, S.Pd
Tempat/Tgl. Lahir : Labakkang,
8 Nopember 1985
Pendidikan Terakhir : Strata
Satu (S1)
Program Studi : Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan
KEDUA : Tenaga Guru yang dimaksud, selama
melaksanakan tugasnya sebagai tenaga
honorer dengan menggunakan dana subsidi pemerintah, peran serta komite dan
dana-dana yang relevan lainnya.
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal
ditetapkannya dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan di
dalamnya akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.
KEEMPAT : Demikian Surat Keputusan ini diterbitkan
untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan : Kanaungan
Pada tanggal : 07
Januari 2014
Kepala,
Hj. RAHMAWATY, S.Pd
NIP.
19760225 198611 2 001
Tembusan Kepada Yth :
1.
Kepala Cabang Dinas Diknas Kecamatan Labakkang
2.
Yang bersangkutan untuk diindahkan
3.
Pertinggal
TAMAN KANAK-KANAK IDHATA KANAUNGAN
WILAYAH I KECAMATAN LABAKKANG
Alamat : Desa Kanaungan Kec. Labakkang Kab. Pangkep
Telp. (0410) 2313012
Provinsi Sulawesi Selatan 90653
KEPUTUSAN KEPALA TAMAN KANAK-KANAK IDHATA KANAUNGAN
NOMOR : 422/002/Kep/TK ID/I/2014
Tentang
PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM
PROSES BELAJAR MENGAJAR ATAU BIMBINGAN
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2013/2014
KEPALA TAMAN KANAK-KANAK IDHATA KANAUNGAN
Membaca : Bahwa
dalam rangka memperlancar pelaksanaan proses belajar mengajar atau bimbingan
pada Semester Genap Tahun Pelajaran 2013/2014 di TK Idhata Kanaungan, perlu
menetapkan pembagian tugas guru dalam proses belajar dan bimbingan.
Mengingat : 1. Penetapan Kalender
Pendidikan dari Kepala Dinas Pendidikan Olahraga dan Pemuda Kab. Pangkep Tahun
Pelajaran 2013/2014.
2. Hasil Rapat dan pada tanggal 06 Januari 2014 tentang Pembagian
Tugas Guru.
3. Surat Izin Operasional Taman Kanak-Kanak Idhata Kanaungan No. 421/2014/Diknas Tanggal 19
September 2005.
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Pembagian Tugas Guru dalam Kegiatan
Belajar Mengajar atau Bimbingan pada Semester Genap Tahun Pelajaran 2013/2014,
seperti tersebut dalama lampiran I keputusan ini.
Kedua : Menugaskan guru untuk melaksanakan tugas
bimbingan seperti tugas tersebut pada lampiran II keputusan ini.
Ketiga : Masing-masing guru melaporkan pelaksanaan
tugasnya secara tertulis dan berkala kepada Kepala Sekolah.
Keempat : Segala biaya yang timbul akibat
pelaksanaan keputusan ini diberikan pada anggaran yang sesuai.
Kelima : Apabila terdapat kekeliruan dalam
keputusan ini, maka akan diperbaiki sebagaimana mestinya.
Keenam : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal
ditetapkan.
Ditetapkan : Kanaungan
Pada tanggal : 08
Januari 2014
Kepala,
Hj. RAHMAWATY, S.Pd
NIP.
19760225 198611 2 001
Tembusan Kepada Yth :
1.
Kepala Dinas Pendidikan Olahraga dan Pemuda Kab. Pangkep
di Pangkajene
2.
Kepala UPT Dinas Pendidikan Olah Raga dan Pemuda Kec.
Labakkang di Labakkang
3.
Pengawas TK/SD wilayah Kecamatan Labakkang
4.
Masing-masing kepada yang bersangkutan untuk diindahkan
5.
Pertinggal
Lampiran II : Keputusan
Kepala Tk. Idhata Kanaungan
Nomor : 442/00/Kep/TK.IK/I/14
Tanggal : 08
Januari 2014
PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR
SEMESTER GENAP TAHUN 2013/2014
No
|
Nama/NIP/NGB
|
Gol. Ruang
|
Jabatan
Guru
|
Jenis
Guru
|
Tugas
Mengajar
|
Jumlah
|
Ket.
|
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
6
|
7
|
8
|
1.
2.
3.
4.
5.
|
Hj. Rahmawati,
S.Pd
Syamsinar, S.Pd
Suhaena Nur
Munarti, S.Pd
Hasriawanti
Sabri
|
IV/a
|
Guru Pembina
|
Kepala TK
Guru Kelas
Guru Kelas
Guru Kelas
Guru Kelas
|
Pembiasaan
Kelas 0
Kelas 0
Kelas 0
Kelas 0
|
6
24
24
24
24
|
GK
GK
GK
GK
|
JUMLAH
|
Kanaungan, 08 Januari 2014
Kepala,
Hj. RAHMAWATY, S.Pd
NIP. 19670225 198611 2 001
Tags
Pengetahuan